Kamis, 14 September 2023

Corel DRAW X4

CorelDRAW X4 adalah software untuk mengolah berbagai gambar vektor. Contoh penggunaannya antara lain untuk membuat logo, kartu nama, brosur, dan kartu undangan. Sebuah gambar raster pun bisa diubah menjadi gambar vektor, misalnya foto selfie yang diolah menjadi gambar kartun. Caranya tidak sulit, tetapi butuh kesabaran ekstra dalam prosesnya.

CorelDRAW X4 merupakan versi CorelDRAW yang sudah kesekian kalinya dirilis ke publik. Sebelum versi ini, sudah ada 13 edisi CorelDRAW yang beredar. Jika dibandingkan dengan edisi-edisi lampau, perbedaannya cukup banyak. Tapi jika dibandingkan dengan CorelDRAW X3, mungkin hanya pengguna yang sudah familiar yang bisa dengan cepat mengetahui apa saja yang berbeda pada CorelDRAW X4 karena perbedaannya memang sedikit apabila ditinjau dari interface masing-masing.



CorelDraw Graphic Suite X4 System Requirements
Windows Vista® (edisi 32-bit atau 64-bit) atau Windows® XP (dengan Service Pack 2 atau lebih baru) RAM 512 MB 
Ruang hard disk 430 MB Pentium® III, prosesor 800 MHz atau AMD Athlon™ XP 
Resolusi monitor 1.024 × 768 

Dengan spesifikasi di atas rasanya perangkat dengan spesifikasi minimal pun tidak mengalami kesulitan untuk menjalankan Sistem Oprasi ini. Demikian informasi yang bisa kami berikan mengenai CorelDraw Graphic Suite X4. Jika anda tertarik untuk memainkan game ini di komputer atau laptop anda, silakan download dan perhatikan spesifikasi minimalnya. Download CorelDraw Graphic Suite X4 untuk PC melalui link dibawah ini:



0 comments:

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More